Pemerintah Desa Mengwi Bagikan Bibit Babi kepada Penerima Penguatan Ketahanan Pangan Peternakan 2024
11 Juli 2024
KIM Desa Mengwi
Dibaca 179 Kali

Kamis, 11 Juli 2024.
Penyerahan Bantuan Bibit Babi kepada KPM Program Ketahanan hewani di Desa Mengwi, Bibit Babi dan pakan babi di serahkan langsung oleh Perbekel mengwi kepada 15 orang penerima dan di dampingi oleh Ketua BPD Mengwi, BPL Pertanian Kecamatan Mengwi, Pendamping Lokal Desa, Kasi Kesra,Ketua LPM,Ketua PSM dan Ketua KPMD.

